detikFinance
Investasi Jepang Diyakini Bakal Meningkat Dua Kali Lipat
Jepang masih jadi investor asing terbesar dari 103 negara di Indonesia dengan nilai US$ 37,7 miliar. Indonesia yakin investasi Jepang akan meningkat 2 kali lipat.
Kamis, 09 Jun 2005 17:33 WIB







































