Sepakbola
La Nyalla juga Ziarah ke Makam Soeratin
Setelah pengurus PSSI yang dipimpin Djohar Arifin melakukannya kemarin, ziarah ke makam pendiri PSSI Ir. Soeratin juga dilakukan oleh La Nyalla Mattalitti dan sejumlah jajarannya.
Kamis, 19 Apr 2012 15:24 WIB







































