Kompleks Kota Tua mulai diperluas areanya. Jl Kali Besar Timur yang biasanya dapat dilalui kendaraan umum telah ditutup. Jalan Pos Kota yang menjadi penghubung antara Pelabuhan Sunda Kelapa menuju Kota juga telah ditutup.
Asmindo memastikan peluang ekspor produk mebel Indonesia ke Eropa akan semakin besar. Setidaknya ada 27 negara Uni Eropa yang bakal meningkatkan impor mebel dari Indonesia.
Tren penguatan rupiah terhadap dollar AS yang mulai terjadi saat ini mendekati Rp 9.400 per dollar membuat para eksportir mebel merasa gelisah. Kontrak-kontrak ekspor harus diubah mengikuti penguatan rupiah.
PLN telah menyusun skenario pemadaman bergilir di beberapa wilayah Jakarta dan Tangerang selama satu pekan ke depan. Pemadaman dibagi dalam tiga tahap.
Butet Kertaradjasa tidak setuju jika kehadiran Miyabi dikait-kaitkan dengan penjagaan moral dan akhlak masyarakat. Sebab tanpa kehadiran Miyabi praktek-praktek amoral di Indonesia sudah banyak terjadi.
Anjloknya kurs dolar Amerika Serikat dalam tiga hari terakhir ini, ternyata tidak diikuti dengan penurunan harga barang-barang elektronik. Harga elektronik di pasaran saat ini relatif stabil.