detikNews
Ini Daftar 39 Caleg PPP yang Lolos ke Senayan
KPU telah menetapkan perolehan kursi dan caleg DPR RI pada pemilu 2014. Partai Persatuan Pembangunan (PPP) berhasil memperoleh 39 kursi DPR RI. Sebanyak 20 caleg di antaranya adalah caleg incumbent.
Jumat, 16 Mei 2014 14:07 WIB







































