Helikopter Bell 429 PK-CAW terguling di landasan Bandara Budiarto, Curug, Tangerang. Helikopter sempat naik di ketinggian 100 meter sebelum akhirnya terguling.
Helikopter jatuh terguling di Curug, Tangerang. Helikopter itu milik Balai Besar Kalibrasi Fasilitas Penerbangan Kementerian Perhubungan (BBKFP Kemenhub).