detikNews
Tolak People Power, Warga Jombang: Pemilu Sudah Jujur dan Adil
Kelompok Gerakan Masyarakat Peduli Jombang (GMPJ) menggelar aksi damai menolak wacana people power. Itu karena Pemilu telah digelar dengan jujur dan adil.
Selasa, 14 Mei 2019 21:39 WIB







































