Hujan deras disertai puting beliung menerjang sebuah desa di Kabupaten Blitar. Dalam sekejap, ratusan pohon tumbang dan ada yang menimpa lima rumah warga.
Sebanyak 45 desa pada 14 kecamatan di Cilacap terendam banjir. Selain itu ada 17 desa dalam lima kecamatan yang dilanda puting beliung dan tanah longsor.
Wali Kota Risma mengeluarkan Surat Edaran (SE) Nomor 360/10127/436.8.4/2020. Ia meminta warga meningkatkan kesiapsiagaan terhadap bencana di musim hujan.
Angin puting beliung terjadi di wilayah Kecamatan Cikidang, Kabupaten Sukabumi. Akibatnya tiang listrik menimpa bangunan sekolah dan puluhan kandang ayam ambruk
Kesiapan dalam menghadapi ancaman bencana alam sudah dapat dilihat dari hasil pengecekan personel gabungan dan sarana prasarana penanggulangan bencana alam.