Menristekdikti, M Nasir menegaskan soal mahasiswa kerja paksa, ada permainan politik di internal Taiwan. Ia pun akan mencari tahu kebenaran berita bohong itu.
Sistem penerimaan mahasiswa baru jalur SBMPTN tahun ini akan sangat berbeda dari sebelumnya. Silakan dicatat untuk bisa dipersiapkan bagi yang mendaftar.
Kemenristekdikti menggelar rakernas di Universitas Diponegoro, Semarang. Rapat awal tahun ini membahas soal peningkatan SDM millenial untuk hadapi era disrupsi.
Menristekdikti mengimbau bagi calon mahasiswa yang ingin kuliah ke luar negeri agar berkomunikasi dengan kementeriannya, agar tidak menjadi korban penipuan.