Sepakbola
Barca Akan Rekorkan Messi
Banyak pemain bintang di Barcelona, tapi Lionel Messi yang akan mendapat bonus materil paling besar. Dilaporkan bahwa penyerang Argentina itu akan diperbarui kontraknya dan dinaikkan gajinya.
Selasa, 04 Agu 2009 12:13 WIB







































