detikHealth
COVID-19 RI Turun 17,1 Persen dalam Sepekan, DIY Top-5 Kenaikan Tertinggi
Jumlah kasus COVID-19 di Indonesia menurun dalam sepekan. Pada pekan ini, kasus positif menurun sebesar 17,1 persen dari pekan sebelumnya.
Selasa, 03 Nov 2020 18:05 WIB







































