detikOto
Tukang Roti Ini Dapatkan Nissan Juke Versi Batman
Mobil spesial, Nissan Juke Nismo The Dark Knight Rises yang diracik karena terinspirasi dari sosok kelelawar hitam, Batman akhirnya menemukan rumah persinggahan. Mobil ini akhirnya dimiliki oleh seorang tukang roti.
Sabtu, 25 Mei 2013 06:24 WIB







































