detikNews
Pembangunan Trem di Surabaya Terkendala Lahan untuk Halte
Lahan untuk rencana jalur trem di Surabaya tidak ada kendala. Namun, kendala yang akan dihadapan nantinya yakni untuk pembangunan halte. Pasalnya, ruas jalan di Surabaya tidak terlalu luas dibandingkan dengan Jakarta.
Rabu, 03 Des 2014 14:17 WIB







































