Sepakbola
Bidik Final, Bayern Tak Gentar Datangi Markas Barca
Barcelona diakui sebagai lawan yang amat berat kendati ini tak menyurutkan tekad Bayern Munich untuk melaju ke final. Untuk mewujudkannya Bayern pun akan menyambangi markas Barca dengan semangat menggelora.
Selasa, 05 Mei 2015 10:11 WIB







































