Setelah sukses daftarkan domain internet aksara Jawa, kini Pandi merencanakan untuk mendaftarkan domain internet bahasa daerah lainnya, Sunda hingga Batak.
Pengelola Nama Domain Internet Indonesia (Pandi) menyebutkan digitalisasi aksara nusantara nantinya akan menggunakan domain internet IDN - ccTLD, apa itu?