Pemerintah Riau imbau kabupaten/kota rawan untuk siaga hidrometeorologi. Empat daerah belum menetapkan status siaga bencana, antisipasi banjir dan longsor.
Pemerintah Banyumas menetapkan status tanggap darurat bencana selama sebulan akibat 95 kejadian longsor. Satgas dibentuk untuk penanggulangan dan pemantauan.
Seorang advokat menggugat pemerintah RI ke PTUN. Ia meminta perubahan status bencana nasional untuk banjir-longsor di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat.
Puan Maharani mengatakan penetapan status bencana nasional musibah banjir di Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat masih menunggu kajian menyeluruh dari Prabowo.