detikTravel
Garuda Kini Terbang 4 Kali Sehari Rute PP Jakarta-Jambi
Ada yang baru dari Maskapai Garuda Indonesia di Bulan Oktober 2014. Garuda, kini bakal terbang 4 kali sehari untuk rute PP Jakarta-Jambi. Tak ketinggalan, ada penawaran menarik.
Rabu, 01 Okt 2014 08:50 WIB







































