Tim verifikator keris milik Diponegoro mengatakan penelitian didasarkan pada manuskrip Sentot Prawirodirdjo. Namun budayawan meragukan keaslian manuskrip itu.
Budayawan Profesor Sardono W Kusumo mengatakan, jika keris Diponegoro didasarkan dari kesaksian Panglima Sentot Prawirodirjo, kesaksian itu layak diragukan.
Pengembalian salah satu keris yang disebut milik Pangeran Diponegoro dari Belanda memantik polemik terkait keaslian jenis keris itu. Apa kata Sri Sultan HB X?