Persebaya vs Aceh United, 12 Truk Siap Angkut Suporter
Polisi dari Polrestabes Surabaya bekerjasama dengan Pemkot Surabaya menyiapkan 12 truk polisi dan Satpol PP. Truk itu disebar di 7 titik di Surabaya untuk mengangkut suporter yang menuju Stadion Gelora 10 Nopember Tambaksari.
Minggu, 13 Mar 2011 11:20 WIB







































