Sepakbola
Laga Ditunda, Seorang Suporter Everton dari Malaysia Tetap Jalani Malam Indah
Datang jauh-jauh dari Malaysia ke Inggris, seorang suporter Everton sempat kecewa berat akibat dibatalkannya laga akibat cuaca buruk. Untungnya, ada berkah terselubung karena ia kemudian justru seperti jadi tamu kehormatan Everton.
Kamis, 13 Feb 2014 10:49 WIB







































