detikInet
Sality, Virus Komputer Paling Merepotkan di Indonesia
Conficker boleh saja dikatakan sebagai worm nomor satu di Indonesia, namun untuk predikat virus yang paling merepotkan dan paling banyak ditemui di Indonesia layaknya pantas disandang oleh Sality.
Rabu, 04 Mar 2009 11:46 WIB







































