LPI Harus Paparkan Rencana ke Depan
Selain mendesak revolusi PSSI, kalangan akademisi juga memberi dukungan pada Liga Primer Indonesia (LPI). Akan tetapi, harus dijelaskan pula ke masyarakat rencana-rencana ke depan kompetisi tersebut.
Senin, 24 Jan 2011 19:08 WIB







































