Sepakbola
Bobby Charlton Akan Senang Jika Ronaldo Kembali ke MU
Legenda Manchester United, Sir Bobby Charlton, menanggapi isu kembalinya Cristiano Ronaldo ke MU. Charlton mengaku dirinya akan senang kalau isu itu jadi kenyataan.
Selasa, 12 Mar 2013 15:05 WIB







































