detikInet
Web Server Apache Jadi Target Malware
Apache adalah web server yang paling banyak dipakai di dunia, secara global Apache menjadi server untuk lebih dari separuh situs di dunia. Namun popularitas Apache ternyata menarik minat penjahat cyber untuk melakukan teror.
Jumat, 21 Des 2012 11:14 WIB







































