Chairman CT Corp, Chairul Tanjung (CT), membuka CT Corp Leadership Forum. Dalam kesempatan itu, CT sempat bicara perjalanan hidup PM Malaysia Anwar Ibrahim.
Perdana Menteri (PM) Malaysia Anwar Ibrahim memuji Indonesia yang menurutnya luar biasa. Dia mengatakan ibundanya pun mengagumi banyak tokoh Indonesia.
Chairman CT Corp, Chairul Tanjung mengungkapkan menjadi saksi lika-liku perjalanan Anwar Ibrahim selama lebih dari 30 tahun hingga jadi Perdana Menteri Malaysia