detikFinance
Jokowi Minta Maaf Pejabat Eselon III dan IV Diganti Robot
Presiden Joko Wododo (Jokowi) meminta maaf kepada seluruh pejabat eselon III dan IV kementerian/lembaga (k/l) karena akan dipangkas mulai tahun depan.
Jumat, 29 Nov 2019 08:16 WIB







































