Setelah sempat ditutup akibat pemboman, kini sejumlah objek wisata di Paris kembali dibuka. Setelah Museum Louvre, Menara Eiffel pun dibuka lagi untuk wisatawan.
Bisa mendaki 7 puncak tertinggi Indonesia memang menjadi mimpi banyak traveler, tidak terkecuali sekelompok anak muda keren yang tergabung dalam espedisi Aksa 7. Mereka pun tengah membuat film dokumenter tentang 7 Summit Indonesia.
Pertengahan Oktober lalu, PT Piaggio Indonesia (PID) resmi memboyong jajaran motor gede (moge) legendaris asal Italia yakni Moto Guzzi dan Aprillia. Kini calon konsumen diberi kesempatan menjajalnya.
Melihat penampilannya, tidak akan ada yang mengira kemampuan seorang Reuben Paul. Di balik kepolosannya, anak umur 9 tahun ini punya banyak fans yang mengaguminya di dunia hacker.
Moto G biasanya dijadikan ponsel kelas bawah oleh Motorola. Namun perusahaan yang kini dimiliki oleh Lenovo tersebut baru-baru ini meluncurkan Moto G Turbo, yang spesifikasinya jauh lebih tinggi dibanding Moto G biasa.