detikHot
Lahir di Belgia, Aurelie Moeremans Bangga Kibarkan Merah Putih
Bisa mengibarkan bendera Merah Putih menjadi kebanggaan tersendiri. Apalagi di HUT Kemerdekaan RI ke-72, Aurelie Moeremans mengibarkan bendera di bawah air.
Kamis, 17 Agu 2017 17:00 WIB







































