detikInet
SAP Bikin Platform Cloud untuk Internet of Things
SAP berkolaborasi dengan Siemens dan Intel meluncurkan platform cloud SAP HANA untuk Internet of Things (IoT). Lewat kolaborasi ini, SAP juga memperkuat ekosistemnya bersama Jasper, Accenture, dan T-Systems.
Senin, 01 Jun 2015 14:40 WIB







































