detikNews
Pramono: Pengesahan RUU Pemilu Dipastikan Voting
Pertemuan resmi di Pansus maupun Setgab Koalisi yang membahas RUU Pemilu tidak menemukan titik temu. Wakil Ketua DPR Pramono Anung memastikan pengesahan RUU Pemilu bakal diputuskan lewat voting.
Rabu, 11 Apr 2012 10:33 WIB







































