Kawasan Puncak dibanjiri pengunjung yang hendak menikmati libur Tahun Baru. Jumat (1/1/2010), lalu lintas di kawasan Puncak benar-benar lumpuh. Pengendara terjebak kemacetan hingga berjam-jam.
Berita seputar selebritis di bulan Desember amat berwarna-warni. Mulai dari berita pasangan selebritis yang menikah, bercerai, tersangkut kasus pidana, sampai yang menghebohkan akhir-akhir ini, Twitter Luna Maya.
Tak hanya masa liburan Lebaran dan akhir tahun, warga urban Jakarta juga memanfaatkan libur 1 Muharram dengan pulang kampung. Mereka menyerbu tiket ekonomi dan bisnis agar bisa merayakan 1 Suro bersama keluarga.
Enam medali emas didulang atlet-atlet Indonesia di SEA Games XXV Laos 2009, Rabu (16/12/2009). Ini bikin 'Merah Putih' melonjak ke posisi tiga klasemen perolehan medali sementara.
Indonesia memelihara asa meraih medali emas di sektor bulutangkis, di mana tim putra dan putri kini sudah menjejak final. Langkah positif juga dibuat tim tinju Indonesia.
Jenazah salah satu korban tewas pesawat Polri jenis Sky Truck yang jatuh di Papua, Puncak Jaya Briptu Kuswanto hari ini tiba di rumah duka Desa Tanjung Sepreh, Magetan. Jenazah disambut isak tangis.