detikNews
Tiba di Australia, Obama Akan Bertemu PM Julia Gillard
Pesawat Air Force One yang membawa Presiden AS Barrack Obama tiba di Canberra, Australia, pada pukul 03.10 waktu setempat. Obama dijadwalkan akan bertemu dengan Perdana Menteri Australia Julia Gillard.
Rabu, 16 Nov 2011 12:04 WIB







































