detikSport
Baru Pulih dari Gegar Otak, Quartararo Tercepat di Tes MotoGP Misano
Fabio Quartararo menjadi yang tercepat di tes MotoGP yang dilakukan di Sirkuit Misano. Pebalap asal Prancis ini mampu mengungguli Danilo Petrucci.
Sabtu, 31 Agu 2019 01:12 WIB







































