Laga leg pertama 16 besar Liga Champions akan berlanjut Kamis (15/2) dini hari nanti. Menilik jadwal Liga Champions, ada PSG dan Bayern Munich yang bertanding.
Bayern Munich harus mengakui keunggulan Lazio di leg pertama 16 besar Liga Champions. Thomas Tuchel menilai Bayern kehilangan kendali permainan di paruh kedua.
Harry Kane tampil buruk saat Bayern Munich dikalahkan Lazio di Liga Champions. Pemain Inggris itu sedang mejan di kasta tertinggi kompetisi antarklub Eropa.