detikNews
Tinggalkan Monas, Massa FPI Pilih Rute Berbeda
Orasi dari Rizieq Shihab menjadi puncak peringatan milad FPI. Usai menyimak orasinya ketuanya, ribuan anggota FPI langsung meninggalkan lokasi acara dan kembali ke markas FPI.
Sabtu, 07 Agu 2010 14:00 WIB







































