detikTravel
Masjid Baiturrahman yang Fenomenal di Banda Aceh
Kemegahan Masjid Baiturrahman yang tersohor di Banda Aceh selalu membuat wisatawan terkesima. Meski sempat terguncang tsunami pada 2004 silam, bangunan ini tetap tegar. Wajah masjid ini masih selalu anggun.
Senin, 18 Nov 2013 13:22 WIB







































