detikNews
TKI Dipancung di Saudi, Komisi IX DPR Soroti Kinerja KBRI
Pemerintah RI tak diberi tahu secara resmi bahwa Tenaga Kerja Indonesia (TKI) dihukum pancung pada Minggu (18/3) kemarin.
Senin, 19 Mar 2018 11:29 WIB







































