Sepakbola
Soal Icardi, Petinggi Inter Tutup Mata dari Surat Kabar
Masa depan Mauro Icardi di Inter Milan terus menjadi spekulasi di surat kabar. Petinggi Nerazzurri, Steven Zhang, memilih untuk tutup mata dari media massa.
Jumat, 11 Jan 2019 10:26 WIB







































