Paus Fransiskus mengaku ada praktik korupsi di Vatikan. Dia menyebut penyelidikan internal sedang berlangsung untuk menentukan "tersangka bersalah atau tidak."
Setelah dinyatakan bersalah di pengadilan biasa, dan bandingnya ditolak MA, Kardinal George Pell diberi kesempatan untuk banding akhir di Pengadilan Tinggi.