Biji labu sering dibuang atau diolah menjadi kuaci. Meskipun kecil dan sering dianggap sepele ternyata biji labu punya manfaat hebat buat memperbaiki kualitas sperma. Biji labu inipun rasanya enak, renyah-renyah gurih.
Jika ingin menilai kualitas dan ketangguhan sperma laki-laki, amati saja ketangguhan fisiknya. Laki-laki yang sanggup olahraga 2-4 jam/hari spermanya dijamin tangguh.
Bercinta bukan hanya untuk kesenangan semata. Ada berbagai macam manfaat kesehatan yang diperoleh dari bercinta, dan bercinta secara teratur akan jauh lebih baik manfaatnya. Ini alasan kenapa bercinta yang teratur setiap hari itu menyehatkan jiwa raga.
Bercinta bukan hanya untuk kesenangan semata. Ada berbagai macam manfaat kesehatan yang bisa diperoleh. Ini alasan kenapa bercinta yang teratur setiap hari itu menyehatkan jiwa raga.
Perempuan selalu ingin terlihat muda. Jika kecantikan dan kesegaran identik dengan perempuan berumur muda, tapi kalau soal mendapatkan kepuasan seks perempuan di atas 40 tahun lebih mudah mengalami orgasme.
Perang dan aksi kerusuhan antar suporter sepakbola lebih banyak melibatkan kaum pria. Tidak heran, sebab hormon seks pria turut berperan dalam perilaku agresif seperti tindak kekerasan.
Jika Anda belum dikaruniai momongan, sebaiknya perhatikan gaya hidup pasangan. Sebaiknya suami menghindari empat hal berikut ini agar kualitas spermanya sempurna.
Hormon memiliki efek yang luar biasa pada libido. Hubungan antara libido dan hormon perempuan selalu mengalami fluktuasi. Maka penting untuk mencari tahu bagaimana mengendalikan keseimbangan hormon.
Setiap laki-laki biasanya mengidamkan bentuk badan sempurna, sayangnya ada yang memilih jalan pintas menggunakan steroid. Sebaiknya pikir berkali-kali karena bisa menyebabkan masalah serius.