Eks anak buah Benny Tjokro menyebut ada uang pelicin untuk membebaskan lahan di Maja, Lebak, Banten. Hal itu disampaikan dalam persidangan Tipikpor Serang.
Gratifikasi dan tindak pidana pencucian uang Rp 18,1 miliar terdakwa eks Kepala BPN Lebak Ady Muchtadi dilakukan untuk pembebasan lahan di Citra Maja Raya.
Lontaran kata 'cerah' yang disampaikan Jokowi ke Prabowo menimbulkan tanda tanya. Banyak pihak yang kemudian menerka-nerka maksud pernyataan Jokowi itu.
Hasil survei Parameter Politik Indonesia (PPI) soal simulasi paslon di Pilgub Jawa Tengah 2024, pasangan Gibran Rakabuming Raka dan Dico Ganinduto unggul.