Sepakbola
Preview Bayern Munich vs Real Madrid dalam Infografik
Laga kedua duel besar itu akan digelar tengah malam nanti di Allianz Arena. Sang tuan rumah, Bayern Munich, sementara dalam keadaan tertinggal setelah kalah dari Real Madrid di leg pertama.
Selasa, 29 Apr 2014 14:42 WIB







































