Tottenham Hotspur menikmati malam yang indah kala menjamu Wolfsberger di Liga Europa. Spurs tampil atraktif dan menang 4-0, sekaligus mengunci tiket 16 besar.
Tottenham Hotspurs mengalahkan Wolfsberger dengan skor 4-0 pada leg kedua 32 besar Liga Europa. Kemenangan ini membawa The Lilywhites lolos ke babak 16 besar.