Harian Detik
Ketua Bawaslu, Muhammad : Tak Perlu Tom and Jerry Jilid II
Alhasil, sejak itu KPU dan Bawaslu diibaratkan Tom and Jerry, dua tokoh film kartun yang merupakan musuh bebuyutan. Karena itu lah, untuk menengahi benturan dua lembaga tersebut, maka Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) dibentuk pada tahun ini berdasarkan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2011 tentang Penyelenggara Pemilihan Umum.
Senin, 19 Nov 2012 00:21 WIB







































