detikNews
Jalani Tes Urine Dadakan, Dua Anggota Polrestabes Terindikasi Positif
Polrestabes Surabaya melakukan tes urine dadakan terhadap anggotanya. Hasilnya, dua urine milik anggota terindikasi positif. Penyelidikan lebih mendalam akan dilakukan terhadap dua urine positif tersebut.
Senin, 15 Sep 2014 18:03 WIB







































