Desakan untuk FIFA bersikap terhadap Israel terus menguat. Presiden FIFA Gianni Infantino berkelit, bilang organisasinya tak bisa selesaikan problem geopolitik.
Presiden Amerika Serikat Donald Trump sempat mengancam akan memindahkan lokasi pertandingan Piala Dunia 2026 dari salah satu kota di negaranya. FIFA bereaksi.
Persib Bandung akan bertanding melawan Bangkok United di AFC Champions League. Setelah pengalaman buruk melawan tim Thailand, akankah Persib mengubah nasib?