detikTravel
Wow! Bali Jadi Destinasi Favorit Turis Kanada
Pesona Pulau Dewata di mata turis mancanegara sudah tidak diragukan lagi. Wisman asal Kanada misalnya, memilih Bali sebagai destinasi favorit mereka. Memang keindahan Bali tak pernah mati.
Kamis, 28 Jun 2012 10:20 WIB







































