Semua paslon mengikuti kontestasi Pilwali Malang 2018, melanggar aturan kampanye, duh! Panwaslu tak segan mengeluarkan teguran, dan meminta tak diulang kembali.
Oknum anggota Satpol PP Pemkot Malang dilaporkan ke Panwaslu. Mereka diduga memberi dukungan ke salah satu paslon maju di Pilwali Malang di akun medsos.
Dua calon wakil gubernur Jatim hari ini sama-sama tebar pesona di pasar yang ada di Malang. Pengamat politik menganggap itu bagian dari strategi kedua calon.
Kampanye Pilwali Malang 2018 bergulir. Ketiga paslon yang mengikuti kontestasi, diharap memberikan pendidikan politik. Bukan sekedar promosi mendulang suara.