detikFood
Unggah Foto Makanan Jelek di Twitter, Martha Stewart Dihujani Kritik Tajam
Martha Stewart mulai terkenal sejak kelihaiannya berkebun, memasak, dan mendekorasi rumah ditampilkan di majalah dan acara televisi Martha Stewart Living. Iapun dijuluki domestic goddess (dewi rumah tangga).
Rabu, 20 Nov 2013 16:50 WIB







































