Makanan dengan harga mahal yangmenguras kocek ternyata tak selalu enak dipandang mata. Ada makanan yang tampilannya menyeramkan tapi harganya selangit.
Bukan hanya makanan halal haram saja, Alquran juga menyebutkan makanan yang bermanfaat untuk kesehatan. Bahkan ada makanan yang mampu menyuburkan kandungan.
Menurunkan berat badan bukan berarti harus menyantap makanan yang itu-itu saja. Ada kombinasi makanan enak dan sehat yang membantu turunkan berat badan.
Ketahuan merokok saat memasak makanan untuk pelanggan, pekerja di gerai makanan ini langsung dipecat. Bahkan dirinya juga terlihat memasak tanpa sarung tangan.
Ulah curang pengantar makanan seringkali tertangkap kamera. Kali ini aksi jorok pengantar makanan yang mengambil makanan pelanggannya terekam CCTV dengan jelas.