Presiden Prabowo Subianto berduka karena insiden yang menimpa Affan Kurniawan. Dia bilang pemerintah akan menjamin kehidupan keluarga driver ojek online itu.
Kemenhub minta aplikator ojek online adakan forum rutin dengan pengemudi dan UMKM. Tujuannya untuk identifikasi masalah dan jaga ekosistem transportasi digital.
Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menyampaikan duka cita atas almarhum Affan Kurniawan, driver ojek online yang dilindas kendaraan taktis (rantis) Brimob
Perusahaan transportasi digital menghadapi protes ojol terkait layanan hemat. Namun, aplikator menegaskan promo ditanggung sepenuhnya untuk menjaga ekosistem.
Isu akuisisi Grab terhadap GOTO memicu kekhawatiran monopoli di sektor transportasi digital. Menhub Dudy Purwagandhi menegaskan itu di luar kapasitasnya.
Polresta Sidoarjo menggelar salat gaib untuk mendoakan almarhum Affan Kurniawan, pengemudi ojol yang meninggal akibat kecelakaan dengan kendaraan Brimob.